Sakura School Simulator adalah salah satu game RPG yang memiliki banyak fitur. Salah satu fitur menarik dari game ini ialah bisa memasukkan ID Props milik orang lain.
Tapi yang lebih menarik, saat ini sudah tersedia banyak ID.
Dimana setiap ID memungkinkan kamu bisa mengakses lokasi tertentu hingga bangunan-bangunan menarik.
Ini hanya gambaran singkatnya saja. Sedangkan kalau ingin tahu lebih jelas tentang ID Sakura School Simulator, bisa kamu perhatikan artikel ini.
Apa Itu ID Sakura School Simulator
ID di Sakura School Simulator adalah sebuah angka unik yang berfungsi untuk menavigasi karakter kamu ke sebuah lokasi, bangunan dan sebagainya.
Kalau kamu sudah membangun sebuah rumah di game dan ingin membagikannya. Maka kamu harus membuatkan ID dari bangunan yang sudah dibuat terlebih dulu.
Nantinya orang lain bisa mengakses bangunan kamu dengan memasukkan ID yang sudah dibagikan.
Begitupun kamu kalau ingin mengakses bangunan milik pemain lain juga bisa. Hanya saja harus tahu IDnya terlebih dulu.
Baca Juga:
Cara Memasukkan ID Sakura School
Untuk kamu yang baru bermain Sakura School, kamu bisa mengikuti langkah berikut untuk memasukkan ID:
- Pertama, silahkan masuk ke akun game Sakura School Simulator.
- Kemudian ketuk Menu.
- Pilih tab Chara Edit Item Edit.
- Lihat kolom Share-Download, silahkan ketuk tombol Search by Props ID.
- Masukkan Props ID sesuai keinginan dan ketuk OK.
- Tekan tombol Download untuk mengunduh Props ID.
- Kalau sudah, nantinya akan muncul tanda panah untuk mengarahkan karakter ke lokasi Props ID.
- Kurang lebih, inilah bangunan dari Props ID yang dimasukkan tadi.
- Selesai.
Untuk yang tombol Search by Props ID tidak muncul, kamu harus membuat akun Sakura School Simulator terlebih dulu.
Kumpulan ID Sakura School Terbaru dan Lengkap
Adanya Props ID tentunya bisa membantu kamu untuk memiliki rumah atau bangunan lainnya di dalam game secara lebih mudah.
Kurang lebih seperti panduan di atas, kita tidak perlu repot-repot lagi membangun rumah dari awal.
Melainkan hanya memasukkan Props ID, bangunan yang diinginkan langsung jadi.
Gunakan daftar isi di bawah untuk mencari ID Sakura School Simulator yang kamu mau:
- Kumpulan ID Sakura School Terbaru dan Lengkap
- ID Rumah Sakura School
- ID Sakura School Rumah Mewah
- ID Rumah Peri Sakura School
- ID Rumah Aesthetic Sakura School
- ID Parkour Sakura School
- ID Markas Squid Game
- ID Props Sakura School Rumah BTS
- ID Rumah Blackpink
- ID Rumah Upin Ipin Sakura School
- ID Sakura School Masjid
- ID Sakura School Museum
- ID Istana Sakura School
- ID Villa Mewah Sakura School
- ID Rumah Frozen Sakura School
- ID Apartemen di Sakura School
- ID Rumah Hantu Menyeramkan
ID Rumah Sakura School
Salah satu bangunan yang banyak dicari di game Sakura School Simulator ini ialah rumah.
Tidak jarang lho, banyak pemain yang ingin membuat rumah Sakura School Simulator sendiri.
Tapi sayangnya, membuat rumah di game ini cukup sulit kalau kamu termasuk pemain baru.
Sehingga lebih disarankan untuk memasukkan ID rumah saja yang mungkin bisa menginspirasi.
Contohnya seperti di atas, dimana kita melihat rumah by Bobbagummy.
Bangunan dari rumah ini terlihat sederhana tapi sangat menarik kalau ditelusuri desain interiornya.
Kalau ingin tahu ID rumah lainnya, bisa lihat di bawah ini:
- Rumah by Rezkichnl SSS: 4916165789608
- Rumah by Bobbagummy: 52161794642010
- Rumah by Giggles Gig: 78161692773021
- Rumah by Icha Kyuuranger: 1616161346612
- Rumah Modern by Seven to Six: 67161596710223
- Rumah by Ivana Blugs: 90161991530116
ID Sakura School Rumah Mewah
Kalau ID diatas, dikhususkan untuk rumah sederhana. Sedangkan kalau kamu ingin rumah mewah, bisa pakai salah satu ID yang disediakan di bawah ini.
Ada banyak pilihan rumah yang menarik, mulai dari yang bertingkat, berwarna emas, modern dan sebagainya.
Kalau rumah yang kita kunjungi ini, ialah memakai ID rumah mewah bertingkat.
- Rumah Mewah Depan Park: 78161591728622
- Rumah Mewah Warna Emas: 57161854876736
- Rumah Mewah Kaca Cantik: 75161521239626
- Rumah Mewah Dekat Villa: 50161591735223
- Rumah Mewah Bertingkat: 93161591717923
- Rumah Mewah Cantik: 67161596710223
- Rumah Mewah Kekinian: 99161785700020
- Rumah Mewah Gemes: 74161485646621
- Rumah Mewah Tema Warna Biru: 17161975212529
- Rumah Kaca Mewah: 73161562325210
ID Rumah Peri Sakura School
Kekreativitasan pemain game ini sangat bagus. Bahkan sampai ada pemain yang membuat rumah peri di game Sakura School Simulator.
Misalnya di tempat yang kamu kunjungi ini. Kita mengunjungi ID Fairy Family House yang rumahnya berada di atas awan.
Sehingga kalau kamu ingin melihat desainnya, harus memakai jetpack terlebih dulu.
- Fairy Family House: 59161546919511
- Fairy House: 86161865626313
- Rumah Cici: 10161613238819
- Rumah Mungil: 62161554264610
- Rumah Dengan Kebun: 2216 1837 2694 22
ID Rumah Aesthetic Sakura School
Lalu untuk kamu yang menyukai rumah aesthetic, saat ini di game Sakura School Simulator sudah cukup banyak. Bahkan tidak hanya rumah biasa saja.
Melainkan ada juga rumah kartun Doraemon seperti yang kita kunjungi ini.
Tampilan depannya saja sudah terlihat sangat mirip doraemon, dalamnya punya desain yang lebih cantik juga lho.
- Rumah Minimalis Warna Ungu Aesthetic: 66161599257521
- Rumah Toko Bunga Aesthetic: 34161605419910
- Rumah Kaca Unik Aesthetic: 81161617609820
- Rumah Doraemon Aesthetic: 31161779702929
- Rumah Aesthetic 2 Lantai: 79161615756621
- Rumah Minimalis Aesthetic: 85161571118367
- Rumah Kaca Aesthetic: 75161521239626
ID Parkour Sakura School
Pernah lihat tempat parkour di Youtube yang membahas Sakura School?. Iya, di Sakura School Simulator, juga sudah banyak ID tempat parkour lho.
Salah satu contohnya, seperti yang kita kunjungi ini. Dimana kita mencoba mengunjungi tempat parkour bentuk pop it.
Di sana terlihat tangga dan objek-objek yang bisa kamu pakai untuk melompat.
- Tempat Parkour Bentuk Pop It: 6516174175296
- Tempat Parkour Lilac Putih By Ms Seleb: 23163495515136
- Tempat Parkour Blackpink: 72162409780518
- Tempat Parkour Mobil: 85162043914821
- Tempat Parkour Squid Game: 417663500763627
- Tempat Parkour Rainbow: 56162554919823
- Tempat Parkour By Rizna Putri: 621616221155019
- Tempat Parkour Lucu By Yt Coffe’s Kopi: 51161664601812
- Tempat Parkour By Putri Azzahra: 82161578291539
- Tempat Parkour By Kafa Saja 2: 37161685185914
- Tempat Parkour By Angelina Jess Channel: 81161571781812
- Tempat Parkour Minimalis: 81161571781812
- Tempat Parkour Rumah Dan Taman: 13161685212314
- Tempat Parkour Pelangi: 67161621183835
Baca Juga:
ID Markas Squid Game
Belakangan ini, Squid Game sedang sangat populer. Menariknya, kepopuleran film tersebut terbawa ke dalam game Sakura School Simulator.
Saat ini, ada 3 markas Squid Game. Salah satunya seperti contoh di atas, dimana kita mencoba mengunjungi arena Squid Game dari channel YouTube Gin Game.
- Arena Squid Game By Faras Rayyan: 87163270066210
- Arena Squid Game By YT Gin Game: 42163279712631
- Arena Squid Game By YT Gin Game 2: 42163281336535
ID Props Sakura School Rumah BTS
ID di point ini khusus untuk kamu yang penggemar BTS. Ada banyak rumah BTS yang sudah tersedia di Sakura School Simulator.
Salah satunya seperti rumah BTS Chimmy ini. Ada banyak desain Chimmy di depan rumahnya lho, sehingga menampilkan kesan yang elegan namun menggemaskan.
- Rumah BTS Chimy: 11161966761623
- Rumah BTS Taehyung: 6316158962739
- Rumah BTS 1: 3416150598539
- Rumah BTS 2: 57161629128911
- Konser Megah BTS: 54161552364910
- Kota & Taman BTS: 33161813465045
ID Rumah Blackpink
Untuk kamu yang suka Blackpink, di game Sakura School Simulator juga menyediakan beberapa IDnya.
Contohnya seperti gambar di atas, dimana kita mengunjungi ID apartemen Blackpink.
Karena bertema Blackpink, warna dari apartemen ini juga mengusung pink dan hitam ya.
- Apartemen Blackpink: 92161620808811
- Rumah Blackink: 26161516149415
- Rumah Blackpink Aesthetic: 83162036799949
- Rumah Lisa Blackpink: 67161630881015
- Rumah Blackpink Keren: 13161628903126
ID Rumah Upin Ipin Sakura School
Ternyata Upin Ipin juga sudah bangun rumah di game Sakura School Simulator. Bahkan tidak Upin Ipin, melainkan rumah teman-temannya juga disediakan.
Desain rumah Upin Ipin ini sudah sangat mirip lho seperti di serial kartunnya.
- Rumah Upin Ipin: 79161522015915
- Rumah Mail: 48161531261610
- Rumah Tok Dalang: 76161518870516
- Rumah Susanti: 3716153127
- Rumah Jarjit: 93161531285412
- Rumah Mei-Mei: 17161531249813
- Rumah Ehsan: 67161531290811
- Rumah Fizi: 78161531267010
- Rumah Mail: 48161531261610
- TK Tadika Mesra: 85161531232912
ID Sakura School Masjid
Tidak hanya menyediakan bangunan rumah dan tempat olahraga saja.
Di game Sakura School Simulator juga menyediakan ID bangunan Masjid yang semuanya terlihat menarik.
Contohnya seperti masjid yang saya kunjungi ini. Terlihat megah, luas dan elegan, serta berisi teks arab yang menambah kesan Islami.
- Masjid Kubah Biru: 9116151739356
- Masjid Megah: 50161529264313
- Masjid Baitul Ikhlas: 44161675203753
- Masjid Alun-Alun Cianjur: 33161687116617
- Masjid As-Sholihin: 38161734755620
ID Sakura School Museum
Kemudian kamu juga bisa mengunjungi Museum di Sakura School Simulator. Di tempat ini, kamu akan bisa melihat beberapa benda unik dan bersejarah.
Kalau penasaran, kamu bisa langsung memasukkan ID museum dari Lala Po yang ada di bawah ini.
- Museum by Lala Po: 55161720726912
Baca Juga:
ID Istana Sakura School
Kalau ingin bangunan yang lebih besar, kamu bisa memasukkan ID istana. Di game ini, istana yang bisa kamu kunjungi sudah cukup banyak.
Mulai dari istana peri, Cinderella, Barbie dan sebagainya. Kalau contoh di atas itu saat mengunjungi istana lucu Barbie.
- Istana Peri: 86161865626313
- Istana Bertema Pink: 25161917001622
- Istana Megas Cinderella & Pangeran: 45161869972251
- Istana Lucu Barbie: 19161751373913
- Poneris Imut: 48161543373122
ID Villa Mewah Sakura School
Misalnya kamu ingin refreshing karakter di dalam game Sakura School Simulator, silahkan kunjungi Villa Mewah saja.
Ada banyak villa-villa cantik yang bisa kamu akses di game ini. Mulai dari villa Bali seperti contoh di atas, villa BTS dan masih banyak yang lainnya.
- Villa Bali Luas: 95161881674410
- Villa BTS: 43161856472316
- Villa Mewah: 35161621089511
- Dekorasi Villa Aestethic: 7516171572025
- Dekorasi Villa: 78161846031014
ID Rumah Frozen Sakura School
Khusus untuk kamu yang gemar nonton film Frozen, di Sakura School Simulator ternyata punya ID istana megah Elsa lho.
Istana yang dibangun transparan berwarna biru ini mirip seperti bangunan es.
Ditambah ada desain salju di sekitar istana, sehingga menambahkan kesan yang sangat mirip dengan istana di film Frozen.
- Istana Megah Frozen: 95161559580720
ID Apartemen di Sakura School
Apartement ini terinspirasi dari kartun Shinbi.
Apartement Shinbi di sini memang terlihat mungil. Tapi desainnya sangat cantik kalau kamu lihat secara keseluruhan.
- Apartement Shinbi: 27161559652716
ID Rumah Hantu Menyeramkan
Terakhir untuk kamu yang suka nonton film Horror, sudah ada beberapa ID rumah hantu yang menyeramkan.
Contohnya, seperti rumah yang dikunjungi di sini.
Dimana kita mengakses kastil rumah hantu yang dominan berwarna gelap. Kalau kamu telusuri, nuansa horror di bangunan ini terletak di interiornya.
- Rumah Hantu Seram: 78161763717515
- Rumah Hantu Desa Quarry: 42161665044721
- Rumah Hantu Golden Cat: 35161681698622
- Kastil Rumah Hantu: 90161655622818
Itulah daftar ID Sakura School Simulator yang bisa Anda kunjungi.
Semuanya sudah disediakan secara lengkap, mulai dari rumah biasa, mewah, villa, apartement dan masih banyak yang lainnya.
Kalau ada hal yang ingin ditanyakan seputar ID Sakura School Simulator, mari kita diskusikan di kolom komentar ya.